Pemuaian adalah: bertambahnya ukuran karena kenaikan suhu
Menyusut adalah: berkurangnya ukuran karena kenaikan suhu
Pada benda yang mengalami kenaikan suku ukuran benda tersebut bertambah (jarak
antar partikel bertambah) dengan massa tetap (jumlah partikel tetap)
Pemuaian
-> muai panjang = ΔL= Lo.α.ΔT
----> muai luas = ΔA= Ao.β.ΔT
--> muai volume = ΔV= Vo.γ.ΔT
Keterangan:
ΔL
ΔA : pertambahan ukuran akibat pemuaian
ΔV
Lo
Ao : ukuran mula-mula
Vo
ΔT : perubahan suhu
α
β : koefisien muai
γ
β = 2α
γ = 3α
α : β : γ = 1 : 2 : 3
BIMETAL
adalah 2 buah logam berbeda (memiliki koefisien muai berbeda) yang disatukan
Apabila bimetal:
- dipanaskan : melengkung ke arah yang koefisien muainya kecil
- didinginkan: melengkung ke arah yang koefisien muainya kecil
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar